Rafsablog.id | Masyarakat dari berbagai berbagai daerah di Tanah Air hari ini membanjiri jalanan ibukota dalam rangka menggelar aksi 4 November. Bisa dibayangkan, aksi tersebut tentu akan menghasilkan sampah yang berserakan dimana-mana.
Kendati demikian, para peserta aksi rupanya tidak lupa dengan dampak yang ditimbulkan dari kegiatan yang melibatkan ratusan ribu orang tersebut. Sejumlah orang tampak melakukan bersih-bersih jalan dan mengumpulkan sampah usai menyalurkan aspirasi mereka.
"Kami berdemo dengan damai, tapi tak lupa akan kebersihan lingkungan," tulis Ridho Achmad yang dikutip brilio.net dari media sosial
Berikut foto-foto aksi bersih-bersih jalan yang dilakukan para peserta aksi 4 November yang mendapat pujian dari netizen.
Sumber: Brilio.net
Bgus klau ada inisiatif bgitu :)
BalasHapusiya gan, inisiatifnya bagus sampai di puji netizen :D
Hapusjarang foto foto begini yg disebar sisosmed skrg gan malah yg disebar foto foto yg membuat mereka saling mencela... keburukan keburukannya saja.. Nice Post gan!
BalasHapusnaah ini baru bagus, tertib
BalasHapusjangan kayak pendemo yang satunya yang sampe bakar mobil polisi
tidak di publish media lokal
BalasHapus